Rasa takut bisa saja datang dari berbagai hal, salah satunya dari mimpi. Mimpi buruk adalah hal yang paling menakutkan karena dalam mimpi tersebut kalian tidak bisa berbuat banyak untuk menyelamatkan diri dari wajah seram menakutkan.
Nah, jika wajah seram nan menakutkan itu hanya bisa kalian temukan dalam mimpi. Kali ini salah satu seniman ternama berhasil membuat penikmat seni berdecak kagum dengan karya seni nya.
Adalah Samantha Staines, salah satu seniman menakjubkan ini berhasil mencabik-cabik wajahnya sendiri saat menyalurkan karya seni terbaiknya.
Ya, Makeup seni merias wajah merupakan salah satu dari bentuk seni. Sebagai seorang Makeup dan Nail Artist, Shamanta juga suka melakukan hal aneh seperti face paint. Dia menciptakan tampilan Makeup yang rumit bahkan sering kali terlihat sangat mengerikan.
Penasaran kan dengan foto-foto mengerikan namun menakjubkan dari Shamanta? lets check out
Alien Face

BatFace

Like Zombie

Glossy Zoom in and Zom Out

Venom Women

Semeriwing

Horor banget, matanya di tusuk garpu

Face Loop

Bersihin Muka

Serem, Like Ghost

Poker Face Jaman Now

Gimana, keren-keren foto wjaha-wajah diatas. penasaran dengan hasil karyanya yang lain? kalian bisa langsung cek IG nya langsung di Shamanta